“Paaaahhh jemuraaannnya pataaah nihhh” seketika istri teriak ketika kopi pahit sedang kuhirup. Anjrit, bikin keselek coooyy…. Ini dia yang harus kita beresin. Jemuran aluminium yang patah itu emang sering banget kita temui, karena memang material aluminium yang dipakai juga tergolong empuk. Teman-Teman Punya Jemuran Aluminium juga? Kakinya patah ? Nggak Perlu Beli Jemuran Baru. Yuk, Kreatif dikit, Perbaikin kaki jemuran Tersebut.
Bahan yang Di Butuhkan untuk perbaikan jemuran aluminium ?
- Papan Kayu Bekas.
- Pelat Besi Untuk Sambungan
- Gergaji Kayu
- Gergaji Besi
- Obeng
- Bor
- Meteran
- Penggaris
Untuk Plat Besi Sambungan tersedia toko bangunan, atau bisa di beli melalui toko online, Dengan kata kunci “besi mending” atau “plat mending”. ukuran yang kami pakai adalah ukuran 4 inchi.
Pertama-tama yang teman-teman harus lakukan adalah bongkar dulu jemurannya, cukup bagian yang rusak saja. Setelah kaki jemuran yang rusak terlepas, potong bagian yang rusak.
Setelah itu, kita membuat bagian yang rusak dari kayu.
BACA JUGA : MEMPERBAIKI KURSI KAYU YANG GOYANG
Setelah itu potong kayu sepanjang sekitar 25cm. Dan masukkan kebagian dalam aluminium. Pastikan panjang kaki aluminium sama panjang dengan kaki aluminium yang lain, sebelum mulai memasang mur.
Sebelum Merakitnya kembali, pastikan lubang baut untuk pipa aluminium telah di bor sampai tembus.
Setelah Semua Selesai Yuk Rakit Kembali.
Nah gimana mudah kan? Jangan lupa share artikel ini agar makin berguna untuk semua orang!! sampai jumpa Makers!
Toolsnya kumplit juga.
I like DIY
kejadian juga di nrumah gue, tapi karena patah semua ke 4 kakinya jadi mya ganti kaki pakai kayu reng. habis 4 batang per batangnya 3rb, bor kayu 4rb , total biaya 16rb… terpaksa gue lakuin karena gue nganggur gak ada kerjaan..
Selamat Datang Di Dunia Kreatif.